INDRAMAYU, indramayunews.id_ Proyek normalisasi saluran terus dikerjakan PT. Hutama Karya. Para pekerja bertekad untuk terus menyelesaikan proyek normalisasi saluran di Kabupaten Indramayu hingga beberapa bulan ke depan.
Kegiatan proyek di zona 2 ( dua ) meliputi galian persier, Normalisasi Saluran Irigasi Rentang Cipelang Widasari, pancang dolken dan pasang besi jembatan.

Kemudian lanjut di kegiatan proyek di zona 4 (empat) meliputi pengurasan lumpur, Normalisasi Saluran Irigasi Rentang Cipelang Ujungpendok. Pengecoran box uot let, Normalisasi Saluran Irigasi Rentang Cipelang Bojongslawi. Pancang ssp, Normalisasi Saluran Irigasi Rentang Cipelang Lohbener. (rls)