28.7 C
Indramayu
Senin, 7 Oktober 2024

PT. Bumi Karsa Kerjakan Pembangunan Proyek Irigasi di Cantigi dan Arahan

INDRAMAYU, indramayunews.id – Perkembangan pekerjaan pembangunan irigasi projeck RIMP LSS 08 PT. Bumi Karsa di Kecamatan Arahan dan Kecwmatan Cantigi Kabupaten Indramayu. Para pekerja tengah melakukan pekerjaan pembangunan saluran irigasi.
Penanggungjawab PT. Bumi Karsa Acong menjelaskan, pekerjaan di BD 5.1 untuk sementara belum ada pekerjaaan karena sumber air yang berada di saluran irigasi sedang dibutuhkan untuk mengairi areal persawahan. Sedangkan pekerjaan proyek di BD 4 lagi dilakukan pengerukan.
Perkembangan pengerjaan pembangunan irigasi projeck RIMP LSS 08 PT. Bumi Karsa di Desa Lamaran Tarung/Panyingkiran Lor Kecamatan Cantigi. Para pekerja, kata Acong, hari ini sedang dilakukan pemasangan kerangka besi (begisting).
Sementara perkembangan pengerjaan pembangunan irigasi di Cantigi Kulon Kecamatan Cantigi. Mereka (pekerja, red) sedang melakukan pemasangan kerangka besi (begisting) dan juga ada kegiatan pengerukan.
Perkembangan pengerjaan pembangunan irigasi di Desa Cantigi Wetan 33 sampai dengan 42 dan 43 sampai dengan 73 Kecamatan Cantigi. Yakni, sedang dilakukan pengerukan pembuangan dispossal tidak jauh dari lokasi pembangunan saluran irigasi.
Kemudian sedang dilakukan pemasangan brikes dasar dan pengecoran pondasi dasar saluran irigasi.”Semua pekerjaan berjalan aman dan terkendali,”pungkasnya. (tim/rls)

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Stay Connected

10,540FansSuka
1,787PengikutMengikuti
1,871PelangganBerlangganan

Latest Articles